Text
Terbang Malam
Terbang malam adalah kisah yang menawan mengenai penerbangan pada masa sebelum Perang Dunia II, yaitu pada masa sebelum dunia penerbangan mengalami kemajuan. Penerbangan jarak jauh merupakan pengalaman tersendiri karena merupakan pertaruhan yang dahsyat antara hidup dan mati. Pengarang sendiri adalah seorang eksistensialis Prancis yang terkemukan. Hidup dalam kisah ini memang merupakan semacam medan perjuadian. Penerbangan itupun dilakukan dalam pertempuran saat kalah dan menang menjadi maslaah yang menarik. Pada akhir kisah, pengarang mengatakan bahwa kemenangan sering melemahkan suatu bangsa. sementara kekalahan justru memberi tenaga baru.
B1972 | Tersedia | ||
B1973 | Tersedia | ||
B1974 | Tersedia | ||
B1975 | Tersedia | ||
B1976 | Tersedia | ||
B1977 | Tersedia | ||
B1978 | Tersedia | ||
B1979 | Tersedia | ||
B1970 | Tersedia | ||
B1980 | 813 Exu t | (08) | Tersedia |
B1982 | 813 Exu t | Kesusastraan (08) | Tersedia |
B1983 | 813 Exu t | Kesusastraan (08) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain