Novel ini memperlihatkan benturan kebudayaan, yaitu nilai-nilai tradisi dan modern, nilai nilai timur dan barat. Kini ia menenmukan relevansi barunya ketika kebudayaan barat kian nyata menghegemoni…
Buku kedua dari Ayat-Ayat Cinta ini menceritakan Fahri yang kini menjadi dosen di Edinburgh mencoba membuka lembaran baru saat istrinya, Aisha, menjadi sukarelawan di Jalur Gaza.